Saturday, September 22, 2012
Renungan : JANGAN SOMBONG
Jangan lah kita Sombong, karena ternyata Tempat Tidur kita yg terakhir adalah TANAH
Jangan berbangga dgn handphone yg serba Canggih dan Mahal, karena alat komunikasi yg bisa menyelamatkan kita adalah DOA.
Jangan berbangga dgn sudah membaca artikel atau kisah yang lama, karena artikel yang lama belum tentu semua orang sudah baca dan juga bisa membawa berkah kembali ba
gi yang belum membaca artikel atau kisah itu. (Bila artikel atau kisah itu membawa berkah atau motivasi untuk hidup Qta)
Jangan Berbangga kalau kita sudah punya sederet title & gelar, karena title kita yg terakhir adalah... ALMARHUM (alm)
Jangan Bangga dgn wajah yg ganteng / cantik, karena wajah kita yg terakhir adalah TENGKORAK
Jangan terlalu Berbangga dgn rumah mewah, karena rumah terakhir kita adalah KUBURAN DAN LAUT
Jangan terlalu berbangga dengan mobil mewah yg anda punya, karena mobil terakhir anda adalah MOBIL JENAZAH
Jangan Bangga dgn semua Harta dan Kekayaan, Karena hanya Amal dan Kebaikan yang berharga dimata Tuhan
DOA dengan segala Ketulusan adalah bagaikan nafas yang menghidupkan.
Ibaratnya kita Gatal ditangan kiri tdk mungkin kita garuk dgn tangan kiri pula , kita membutuhkan bantuan dari tangan kanan.
Yang artinya kita ini akan selalu membutuhkan pihak / orang lain dalam seluruh rangkaian kehidupan kita , lalu apa yg bisa kita sombongkan .
Bila anda terbentur pada masalah yang tak bisa anda atasi sendiri maka anda pasti akan membutuhkan pihak lain untuk membantu atau anda bisa bersandar pada Tuhan untuk membantu mengatasi masalah anda.
Semoga membuka wawasan kita lebih luas.
Salam.source : kisahmotivasihidup.blogspot.com
repost by : ceritabos.blogspot.com
Labels:
motivasi diri
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment